Tingkatkan Sinergitas, Kapolres Bersama Ketua PN Sambangi Kajari Soppeng

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Kapolres Soppeng melalui Kasi Humas AKP H Husain sebutkan dengan adanya koordinasi dan silaturahmi diharapkan dapat meningkatkan penegakan hukum di Kabupaten Soppeng .

Sinergitas dan kerjasama yang baik antara Polres Soppeng sebagai penyidik , Kejaksaan Negeri sebagai penuntut umum serta Pengadilan Negeri sebagai pemutus atau yang memvonnis perkara sekaligus dapat menciptakan situasi yang aman dan kondusif dalam meningkatkan penegakan hukum ,jelasnya menambahkan .(ard)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Siap Debat Kandidat, KPU Tana Toraja Adakan Konferensi Pers

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

PLN Sinjai Gerak Cepat Pulihkan Listrik Setelah Padam Meluas Akibat Cuaca Ekstrem

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Tim PLN ULP Sinjai bergerak cepat melakukan recovery gangguan listrik setelah terjadinya padam meluas yang...

Momentum HGN 2025: SMPN 1 Sinjai Tampilkan Kebinekaan Lewat Pakaian Adat

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 25 November 2025 di Kabupaten Sinjai berlangsung meriah. Di UPTD...

Piala Dunia U-17, Austria & Portugal Bentrok di Final

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Portugal akhirnya untuk pertama kalinya masuk final Piala Dunia U-17 setelah menang 6-5 atas Brasil...

Tokoh Agama dan Masyarakat Tomoni Timur, Rakor Perkuat Harmonisasi Umat Beragama

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR — Upaya memperkuat kerukunan antarumat beragama di Kecamatan Tomoni Timur Kabupaten Luwu Timur kembali ditegaskan...