Tinjau Obyek Sengketa, Polisi Kawal Tim PN Watansoppeng

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Sejumlah personil Sat Samapta Polres Soppeng melakukan pengawalan atau pendampingan kepada Ketua Pengadilan Negeri(PN) Watansoppeng bersama tim saat melakukan peninjauan lokasi obyek sengketa di Desa Sering Kecamatan Donri Donri , Senin 28 April 2025 .

Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,Ik melalui Kasi Humas AKP H Husain katakan, kami berkomitmen untuk mendukung proses penegakan hukum dan memastikan keamanan masyarakat sehingga proses peninjauan lokasi obyek sengketa hari itu berjalan aman dan lancar.

Dengan pendampingan dari Polisi proses peninjauan dari tim PN Watansoppeng dapat berjalan lancar dan aman sekaligus dapat membantu menyelesaikan permaslahan yang ada di masyarakat .

Polres Soppeng akan terus berupaya memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat serta tetap menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Kabupaten Soppeng tambah ,Kapolres.(ard)

Baca juga :  Kejari Serdang Bedagai Sedang Menyidik Kasus Dugaan Penyalahgunaan Wewenang Dalam Pemberian Kredit Bank Sumut

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Putra Mahkota Gowa Gerakkan Revitalisasi Nilai Budaya di Hari Jadi Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA — Dalam rangka memperingati Hari Jadi Gowa, Putra Mahkota Pati Matarang Kerajaan Gowa, Andi Muhammad Imam...

Pembangunan Jalan Dipersoalkan, Mana Amdal?

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Isu tata kelola proyek infrastruktur kembali menjadi sorotan publik di Makassar. Seorang warga, Richard P....

Bisolpin Siap Diluncurkan, Startup EdTech Berbagai Fitur Bidik Pemerataan Akses Bimbel Digital Nasional

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Platform bimbingan belajar digital Bisolpin (Bimbingan Belajar Solusi Pintar) bersiap mengadakan soft launching dalam waktu...

Sanghadana Kathina 2569 TB/2025 M Dipadati Umat Buddha

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Seratus tujuh puluh lima umat Buddha Kota Makassar antusias mengikuti Sanghadana Masa Kathina 2569 TB/2025...