Polda Sulsel Sisir Preman Berkedok Ormas dan Geng Motor yang Resahkan Warga

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Tapi preman bukan satu-satunya masalah. Geng motor juga masuk dalam daftar buruan. Sejumlah kelompok remaja bersenjata tumpul, berkendara ugal-ugalan, bahkan menyerang warga acak di jalanan. Beberapa kawasan permukiman di Makassar sudah lama mengeluhkan ini.

“Geng motor jadi atensi khusus Kapolda. Penindakan akan dilakukan secara hukum, bukan sekadar pembubaran di jalan,” ujar Didik.

Dalam operasi ini, polisi menggelar patroli selama 24 jam. Warga diminta tak segan melapor jika melihat aksi mencurigakan atau mengalami pemerasan.

Didik menyebutkan, kehadiran polisi bukan hanya soal penindakan, tetapi juga memastikan kenyamanan hidup sehari-hari.

“Kalau pasar sudah dipalak, perusahaan ditekan, dan jalanan dikuasai geng, bagaimana warga bisa hidup tenang ?” tanya Kombes Didik.

Langkah ini, menurut Polda, bukan hanya penertiban. Ini adalah sinyal, negara hadir, hukum masih berdiri. Siapa pun yang menakut-nakuti warga, cepat atau lambat, akan berhadapan dengan aparat, Kabid Humas Polda Sulsel, Kombes Didik Supranoto. (Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Merasa Terintimidasi, Kasus Proyek Rumah Kos Dilaporkan ke Polda Kalsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...