Hidup Sederhana dan Jiwa Besar, Pesan Tegas Dandim 1408/Makassar untuk Prajurit dan Keluarga

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Ketegasan juga datang dari Ketua Persit, Ny. Santy Franki Susanto, yang memompa semangat anggota Persit agar menjadi wajah positif dari keluarga militer. “Jangan remehkan peran kalian. Persit adalah kekuatan moral dan simbol kehormatan. Tampil sederhana, bertutur santun, dan bijak bermedia sosial adalah bentuk nyata dari loyalitas kita pada institusi,” tegasnya.

Acara ditutup dengan ramah tamah dan makan malam yang bukan hanya mempererat silaturahmi, tapi juga memperkuat rasa bangga menjadi bagian dari TNI AD. Suasana penuh kehangatan ini menjadi penegas bahwa kebersamaan, disiplin, dan rasa hormat adalah fondasi kuat yang terus dijaga.

Kunjungan ini bukan hanya kunjungan, ini adalah suntikan semangat, pemantik loyalitas, dan pengingat bahwa menjadi prajurit dan keluarga TNI adalah kehormatan yang harus dijaga setiap saat. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wakil Ketua Kadin Puji Kinerja Amran, Selaras dengan Survei Kementan Terbaik Nasional

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...