Ketua DPRD Sulsel Buka Pelatihan Hypnoteaching: Menjadi Pendidik yang Dirindukan di Era 5.0

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT – MAKASSAR. Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Selatan, drg. Andi Rachmatika Dewi, membuka Pelatihan Hypnoteaching di Ruang Pola Kantor Gubernur Sulsel, Kamis (12/6/2025). Dengan tema “Menjadi Pendidik yang Dirindukan di Era 5.0″.

Senator dari Partai Nasdem yang akrab disapa Cicu ini menyampaikan bahwa tema yang diangkat pada pelatihan kali ini sangat berat, karena harus mengerti teknologi dan memanfaatkan media sosial untuk memberikan pengajaran yang efektif.

” Anak-anak sekarang lebih suka mencari jawaban di ChatGPT daripada bertanya langsung kepada guru. Oleh karena itu, para guru harus dapat memanfaatkan pelatihan ini untuk menjadi tutor dan inspirator bagi para siswanya,” ujar Cicu.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kalahkan SMPN 2 Makassar, Tim Basket SMPN 1 Sinjai Raih Juara Ketiga

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menelusuri Jejak Kejayaan Gowa: Putra Mahkota dan Lembaga Pusaka Leluhur Gelar Ziarah Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Dalam semangat melestarikan nilai-nilai luhur kerajaan dan mempererat hubungan spiritual dengan para pendahulu, Putra Mahkota...

Curah Hujan Tinggi, Abrasi dan Jembatan Darurat jadi Perhatian Bupati

PEDOMANRAKYAT, PINRANG — Curah hujan dengan intensitas tinggi yang terjadi di wlayah Kabupaten Pinrang, beberapa hari terakhir ini...

Denyut Kehidupan di Car Free Day: (11) Irwan dan Roda-Roda Kebahagiaan

Suci Aulia Tenri Ajeng Sastra Indonesia FIB/Magang ‘identitas’ Dari kejauhan, dentuman lagu anak-anak menggema di udara pagi Car Free Day...

Jonathan Christie Juara Hylo Open Jerman

PEDOMANRAKYAT, JERMAN - Tunggal putra Indonesia, Jonathan Christie berhasil merebut juara Hylo Open Jerman 2025, setelah mengalahkan pemain...