Kapolres Bersama Ketua Bhayangkari Soppeng Sambangi Korban Kebakaran fSerahkan Bantuan Sosial

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAYAT,SOPPENG – Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK bersama Ketua Bhayangkari Cabang Soppeng Ny Ageng Aditya menyambangi korban bencana kebakaran di Takalala sekaligus menyerahkan bantuan sosial, Jumat 13 Juni 2025

Kapolres bersama Ketua Bhayangkari menyerahkan bantuan langsung 10 paket sembako kepada tiga korban kebakaran dan sisanya kepada warga terdampak dan kurang mampu . Adapun penerima bantuan sosial tersebut masing masing Sakman (62), Kamaria (70) Sufriadi (60), Saldi Hardiman (31),Muhlis (27),Muhamamd Rasali (34), Alimin (55),Roisa(51),Sahra (16) serta Dahniar (50).

Musibah kebakaran terjadi pada malam Lebaran Idul Adha 1446 H/Jumat 06 Juni 2025 sekitar pukul 02.00 dinihari yang menghanguskan tiga rumah panggung bersama isinya

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Cek Kesiapan Pos Pam Operasi Ketupat 2022, Kapolres Yudi Frianto Berikan Arahan ke Personelnya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jaga Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Kelurahan Totaka Rutin Lakukan Patroli dan Sambang

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digalakkan oleh jajaran Polres Pelabuhan Makassar. Salah...

Bersama Komunitas Pengemudi Ojek Online, Personel Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Laksanakan Kegiatan “Polantas Menyapa”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana hangat terlihat di Jalan Sarappo, Kelurahan Butung, Kecamatan Wajo, Kota Makassar, saat personel Satuan...

Protes Atas Dugaan Ketidakadilan Terhadap Pengusaha Lokal, Aliansi Anak Daerah Menggugat (AADM) Akan Gelar Aksi Unjuk Rasa di PT Inalum

PEDOMANRAKYAT, BATU BARA - Aliansi Anak Daerah Menggugat (AADM) akan menggelar aksi unjuk rasa sebagai bentuk protes atas...

PSMTI Audiensi dengan Menteri Kebudayaan, Bahas Kontribusi Tionghoa dalam Sejarah Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Ketua Umum Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI), Wilianto Tanta, melakukan audiensi dengan Menteri Kebudayaan...