Membanggakan, 4 Siswa Sinjai Lolos Jadi Paskibraka Tingkat Provinsi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Empat pelajar Kabupaten Sinjai berhasil terpilih menjadi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) tahun 2025.

Mereka berhasil lolos setelah sebelumnya bersaing dengan ratusan pelajar SMA/sederajat se-Sulsel melalui seleksi ketat yang dilaksanakan oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Sulsel padabtanggal 19 hingga 21 Mei 2025.

Keempat wakil Sinjai ini terdiri dari dua putra dan dua putri masing-masing, Muh. Naufal Pahlevi Takdir dari SMAN 1 Sinjai, Muh. Ikhsan asal sekolah SMAN 12 Sinjai, Andi Intan Pratiwi dari SMAN 1 Sinjai dan Nur Avika Ahzany Syafar dari SMAN 2 Sinjai.

Kepala Badan Kesbangpol Sinjai Akbar Juhamran saat ditemui, Jumat (4/7/2025) mengaku bersyukur dan bangga dengan lolosnya 4 pelajar Sinjai yang akan membawa nama Kabupaten Sinjai dalam upacara detik-detik proklamasi pada HUT RI Ke 80 bulan Agustus 2025 mendatang di tingkat Provinsi Sulsel.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Program Jamkesda Plus, Bupati ASA Anggarkan Rp 60 Milyar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...