Satlantas Polres Polman Laksanakan Kegiatan Blue Light Patrol Pada Malam Hari

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Blue Light Patrol merupakan bentuk pelayanan kami kepada masyarakat, untuk memastikan keamanan dan ketertiban tetap terjaga, khususnya di malam hari,” ujar Kasat Lantas.

Selain berpatroli, petugas juga memberikan imbauan kepada pengendara untuk selalu mematuhi aturan lalu lintas dan menghindari kegiatan yang dapat membahayakan diri maupun orang lain.

Dengan kegiatan ini, diharapkan situasi kamtibmas di wilayah Polres Polman tetap kondusif, serta kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas semakin meningkat. (Junaedi)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Hadiah Turnamen Golf HUT ke-77 TNI Dialokasikan ke Panti Asuhan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bapemperda Bahas Propemperda Pinrang Tahun 2026

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Pinrang menggelar rapat kerja bersama Tim Eksekutif Pemerintah Kabupaten...

BPP Koptan Ikuti Kegiatan Panen Swasembada Pangan Serentak bersama Presiden RI melalui Zoom Meeting

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) dan Pengurus Kelompok Tani (Koptan) Kecamatan Sabbang Selatan Kabupaten Luwu...

Dari Pedoman Rakyat ke Mimbar Guru Besar

Jejak Panjang Prof. Mas’ud Muhammadiah Menjemput Puncak Akademik PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suatu hari, puluhan tahun silam, Mas’ud Muhammadiah lebih...

Ruslan Afandi Basri Ajak Warga Sulsel di Maluku Jaga Harmoni demi Rasa Aman dan Investasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sekretaris Badan Pengurus Wilayah (BPW) Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (KKSS) Provinsi Maluku, Ruslan Afandi Basri,...