Jembatan Penghubung Desa Putus di Gantarang, Warga Bangun Akses Darurat dari Kayu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Untuk sementara, jembatan darurat ini hanya diperuntukkan bagi kendaraan roda dua. Insya Allah sebentar lagi akses ini sudah bisa digunakan,” tambahnya.

Dalam proses pembangunan jembatan, warga memanfaatkan material dari sisa-sisa pohon yang hanyut terbawa banjir. Kayu-kayu tersebut kemudian diolah menjadi papan jembatan. Selain itu, bambu dari sumbangan warga juga turut digunakan.

Asbar juga menyampaikan, pasca-banjir, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Bulukumba telah melakukan peninjauan langsung ke lokasi. Kepala Bidang Bina Marga PUPR, Sahing, turut hadir meninjau kondisi jembatan yang rusak.

“Kami sudah berbicara dengan Pak Sahing. Rencananya, besok akan diusulkan untuk masuk dalam rencana anggaran perbaikan jembatan,” jelas Asbar.

Ia berharap, pemerintah daerah dapat segera menyetujui dan merealisasikan anggaran perbaikan jembatan penghubung yang sangat dibutuhkan masyarakat. “Semoga secepatnya direalisasi,” pungkasnya. (Sabir)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kadisdik Sinjai Tinjau Hari Pertama Sekolah dengan Sistem Lima Hari

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...