Polres Soppeng Tanam Jagung Serentak Di Desa Bulue 

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK memimpin penanaman jagung serentak Kuartal III serta penanaman jagung di lahan Perhutanan Sosial di Dusun Mattirobulu Desa Bulue Kecamatan Marioriawa , Rabu 09 Juli 2025 .

Penanaman jagung secara simbolis di areal perhutanan sosial sekitar 3 ha diikuti Forkopimda ,Plt Kepala Dinas TPHPKP Alia Warjuni S,TP M,Si bersama jajaran ,Camat Marioriawa bersama jajaran, Kepala Desa, Kelompok Tani Hutan (KTH) bersama segenap elemen masyarakat .

Kapolres katakan, kegiatan penanaman bukan sekedar ceremoni namun sebagai bentuk nyata kontribusi Polri dalam mendukung ketahanan pangan daerah . Kegiatan ini sebagai sinergi antara Polri dengan Kementerian Pertanian dan Perhutani sebagai

wujud komitmen mendukung program pemerintah menuju swasembada pangan nasional tahun 2025

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Baksos Religi Hari Bhayangkara ke-77, Polres Pelabuhan Makassar Bersihkan Tempat Ibadah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sinjai Dipercaya Gelar Tarkam Kemenpora, Pembukaan Berlangsung Semarak

  PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Pembukaan Program Antar Kampung (Tarkam) Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) dan Kejuaraan...

Camat Ujungpandang Tegaskan Pemilihan RT/RW Wajib Patuh Perwali 20/2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Camat Ujungpandang, Andi Husni, S.STP., M.Si., menegaskan, tahapan pemilihan ketua RT/RW di wilayahnya wajib mengacu...

Gen Z Bedah Asta Cita dan Peran Mahasiswa dalam Pembangunan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Sejumlah akademisi, peneliti, dan aktivis mahasiswa berkumpul dalam kegiatan Diskusi Politik ala Gen Z yang...

Delapan Pengurus Cabang INTI Dilantik, Peter Gozal: Jadilah Pemimpin yang Melayani dengan Integritas dan Kerja Nyata

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua Pengurus Daerah INTI Sulsel, Peter Gozal, melantik delapan Pengurus Cabang INTI kota dan kabupaten...