Bupati Frederik V. Palimbong Serahkan 1.300 SK PPPK di Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA – Bupati Toraja Utara Frederik V. Palimbong, ST, M.Ak didampingi wakil Bupati Andrew B. Silambi menyerahkan langsung Surat Keputusan (SK) Pengangkatan Pegawai Pemerintah Daerah, sebelumya dilakukan penandatanganan Perjanjian Kerja (PPPK) dan Pengambilan Sumpah hasil seleksi Tahap I formasi tahun 2024.

Prosesi penyerahan SK dilaksanakan secara serentak di gedung serbaguna All Centre Alun-alun kota Rantepao, Rabu (6/8/2025).

Penyerahan SK pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) terdiri dari Formasi Guru 59 orang, Kesehatan 24 orang dan untuk tenaga teknis sebanyak 1.217 orang dengan jumlah keseluruhan sebanyak 1.300 SK.

Dalam sambutannya, Bupati menegaskan bahwa pengangkatan ini bukan hanya bentuk penghargaan, tetapi amanah yang harus dijalankan secara bertanggung jawab.

“Ini adalah kepercayaan negara kepada saudara-saudara sekalian. Jalankan tugas dengan dedikasi, integritas, dan profesionalisme. Karena PPPK, memiliki peran penting dalam roda pemerintahan dan pelayanan publik,” tegas Bupati Frederik V. Palimbong

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bank Syariah Indonesia dan RS Wahidin Sudirohusodo Adakan Donor Darah dalam Program Triwulan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolres Enrekang Komitmen berantas sabung ayam di Wilayahnya

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Kapolres Enrekang AKBP. Hari Budiyanto SH., S.I.K., MH., menegaskan komitmennya dalam memberantas praktik perjudian sabung...

AKP Junaedi, SH Jabat Wakapolsek Bontoala, Tegaskan Komitmen Polri yang Humanis dan Melayani

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — AKP Junaedi, SH resmi mengemban amanah sebagai Wakapolsek Bontoala berdasarkan Surat Telegram Nomor: STR/01/KEP/2026. Surat...

Toraja Fun Rufting Angkat Potensi Wisata Alam Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Deras arus Sungai Sa’dan di Tagari Balusu, Toraja Utara, menjadi saksi keseruan Toraja Fun Rufting...

Kejati Sulsel Bongkar Praktik Jaksa Gadungan, Dua Orang Diamankan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Dr Didik Farkhan Alisyahdi, memimpin langsung pengungkapan kasus jaksa gadungan...