Bupati Sinjai Buka Semarak Kemerdekaan di Balangnipa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Bupati Sinjai Dra.Hj. Ratnawati Arif membuka Semarak Kemerdekaan dalam rangka memperingati HUT ke-80 Kemerdekaan RI yang dilaksanakan oleh Lintas Pemuda dan Masyarakat Balangnipa, di jalan Kelapa, Sabtu (9/8/2025) malam.

Acara pembukaan ini turut dihadiri oleh Wakil Bupati Andi Mahyanto Mazda, para Forkopimda, Kepala DLHK Sinjai H. Sofwan Sabirin, Camat Sinjai Utara Agus Salam , Lurah Balangnipa Abdi Wirawan dan tokoh masyarakat setempat

Ketua Panitia Pelaksana Muh. Zet Usman dalam laporannya menyampaikan bahwa tujuan kegiatan ini adalah untuk menumbuhkan rasa kebersamaan dan kegotong-royongan serta kerukunan berbangsa dan bernegara.

Selain itu, Kegiatan ini dapat menghadirkan semangat sportifitas anak-anak maupun pemuda dan masyarakat dalam mengikuti lomba-lomba yang dilaksanakan.

Bupati Sinjai dalam sambutannya menyampaikan bahwa melalui kegiatan ini, tidak hanya sekadar merayakan, tapi juga menguatkan tali silaturahmi serta menumbuhkan kembali rasa cinta tanah air.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Peduli Kesejahteraan Warga, Satgas Yonarmed 1 Kostrad Bantu Mengolah Sagu di Negeri Laha

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...