92 Warga Binaan Rutan Kelas IIB Watansoppeng Terima Remisi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Dalam rangkaian peringatan HUT ke – 80 Kemerdekaan RI , ,92 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Rutan Kelas IIB Watansoppeng menerima remisi

Penyerahan secara simbolis dilakukan Bupati H Suwardi Haseng SE didampingi Kepala Rutan Kelas IIB Watansoppeng M Arfandy A,Md SH MH kepada dua WBP di Baruga Rumah Jabatan Bupati,Ahad 17 Agustus 2025

M Arfandy sebutkan penerima remisi umum 78 orang yaitu laki laki 75 orang dan perempuan 3 orang . Sementara untuk remisi dasawarsa 92 orang terdiri laki laki 89 orang dan perempuan 3 orang .Dikatakan, remisi bukan sekedar pemotongan masa hukuman , tetapi sebagai bentuk penghargaan negara kepada WBP yang telah menunjukkan perubahan sikap dan kesungguhan dalam mengikuti program pembinaan .

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wakili Pangdam, Pamen Ahli Pangdam XIV/Hsn Bidang Idpol Ajak Dinas Terkait Cari Solusi Kendalikan Inflasi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Empat Personil Angkatan 2003 Bharaduta Polres Soppeng Naik Pangkat Istimewa

PEDOMAN RAKYAT,SOPPENG – Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK memimpin upacara Korp Raport (laporan kenaikan pangkat )...

Estafet Keteduhan: Dari Doa di Karebosi hingga Lorong-Lorong Kunjung Mae

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dentuman kembang api yang biasanya menandai pergantian tahun di Kota Daeng absen pada malam 31...

Malam Pergantian Tahun, Kapolres Pelabuhan Makassar Patroli Dialogis di Pemukiman Padat Penduduk

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti turun langsung melakukan patroli dialogis pada malam pergantian Tahun...

Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Aman di Malam Pergantian Tahun, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Edukasi Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif pada malam perayaan Tahun Baru 2026,...