92 Warga Binaan Rutan Kelas IIB Watansoppeng Terima Remisi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG - Dalam rangkaian peringatan HUT ke – 80 Kemerdekaan RI , ,92 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Rutan Kelas IIB Watansoppeng menerima remisi

Penyerahan secara simbolis dilakukan Bupati H Suwardi Haseng SE didampingi Kepala Rutan Kelas IIB Watansoppeng M Arfandy A,Md SH MH kepada dua WBP di Baruga Rumah Jabatan Bupati,Ahad 17 Agustus 2025

M Arfandy sebutkan penerima remisi umum 78 orang yaitu laki laki 75 orang dan perempuan 3 orang . Sementara untuk remisi dasawarsa 92 orang terdiri laki laki 89 orang dan perempuan 3 orang .Dikatakan, remisi bukan sekedar pemotongan masa hukuman , tetapi sebagai bentuk penghargaan negara kepada WBP yang telah menunjukkan perubahan sikap dan kesungguhan dalam mengikuti program pembinaan .

Dengan penerimaan remisi dapat memberi dorongan semangat kepada seluruh WBP untuk terus memperbaiki diri,menaati aturan , serta aktif dalam kegiatan pembinaan .Tujuan akhirnya adalah mereka siap kembali ke masyarakat sebagai pribadi yang lebih baik .Rutan Watansoppeng tetap meneguhkan komitmennya untuk terus melaksanakan pembinaan yang humanis dan bermanfaat ,sekaligus mendukung upaya pemerintah dalam mewujudkan sistem pemasyarakatan yang berkeadilan dan berorientasi pada rehabilitasi .

Pada kesempatan tersebut bupati Soppeng berharap kepada penerima remisi menjadikan motivasi untuk tidak mengulangi kesalahan di masa lalu dan lebih berkontribusi positif bagi keluarga serta lingkungan setelah bebas nanti .Hal ini menegaskan bahwa perubahan perilaku yang nyata akan selalu diapresiasi,tambahnya .(ard)

Baca juga :  Warga Perumahan Elite Green River View Keluhkan Kesulitan Dapat Air Bersih

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Anak Dibawah Umur Bawa Motor, Polisi : Bukan Bangga Tapi Membahayakan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Tingginya jumlah pengendara motor yang enggan menggunakan helm kembali menelan korban jiwa di Kabupaten Wajo....

PT Darmawan Biro Haji & Umrah Terpercaya di Wajo, Gelar Manasik untuk 400 Jamaah

PEDOMANRAKYAT, WAJO - PT Darmawan Tour & Travel menggelar kegiatan bimbingan manasik haji dan umrah di Gedung Darmawan...

Pemkab Sinjai Terima Bantuan Benih Padi dan Ribuan Bibit Durian dari Pemprov

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Bupati Sinjai H.Ratnawati Arif yang diwakili oleh Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan (TPHP),...

Hadiah Lamborghini Rp25 Miliar, Video Ultah Qansa Diseminarkan 1,2 Juta Kali dalam 24 Jam

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Perayaan ulang tahun seorang anak di Makassar mendadak viral dan menjadi perbincangan hangat di berbagai...