Warrior Taekwondo Kemenag Sulsel Angkat Nama Daerah Melalui Dua Ajang Bergengsi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sejak berdiri pada 20 November 2024, dojang Warrior Taekwondo Kemenag Sulsel tercatat telah mengikuti dua kejuaraan. Sebelum UNHAS Cup, mereka juga turun di Walikota Cup Mei lalu. Saat itu, lima atlet berhasil membawa pulang empat emas dan satu perunggu.

Asisten pelatih, Syafaruddin alias Sabeum Safar, menyebut keberhasilan beruntun ini sebagai tanda konsistensi tim muda tersebut.

“UNHAS Cup ini berskala nasional. Dari lima atlet yang diturunkan, tiga meraih medali. Ini awal yang baik,” tuturnya.

Sabeum Safar menegaskan, capaian ini bukan akhir. “Mereka harus lebih giat berlatih agar bisa mengangkat nama dojang. Dukungan orang tua dan motivasi dari Ketua Dojang H. Hasbullah muntu, S.Ag, M. Ag., sangat berarti bagi perkembangan tim,” katanya.

Warrior Taekwondo Kemenag Sulsel kini menatap ajang-ajang berikutnya dengan target lebih tinggi.

“Prestasi ini bukti pembinaan olahraga di bawah Kemenag Sulsel tidak hanya soal akademik dan agama, tapi juga bisa melahirkan atlet yang mengharumkan nama daerah,” tandas H. Hasbullah muntu, S.Ag. M.Ag. (Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  PKS Sulsel Gelar Roadshow, Amri Arsyid : Kami Ingin Bersilaturrahmi Dengan Ormas Islam

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...