Aliyah Mustika Ilham: UMKM dan Ekraf Penggerak Utama Perekonomian Daerah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, baru-baru ini menghadiri pameran Ekonomi Kreatif dan Usaha Mikro Kecil Menengah di Lapangan Kantor Gubernur Sulawesi Tenggara.

Pameran ini menjadi bagian penting dari rangkaian Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Produk Hukum Daerah 2025 yang mengusung tema “Produk Hukum Daerah untuk Kemudahan Investasi dan Pemantapan Asta Cita.”

Dalam kesempatan tersebut, Aliyah Mustika Ilham didampingi Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM, Andi Herfida Attas, serta Kepala Bidang Promosi dan Pemasaran Pariwisata Kota Makassar, Yulianti.

Ia meninjau sejumlah stand yang menampilkan karya unggulan UMKM serta produk ekonomi kreatif dari Dekranasda se-Kabupaten/Kota Sulawesi Tenggara.

Aliyah Mustika Ilham memberikan apresiasi kepada para pelaku UMKM dan kreator lokal yang berpartisipasi dalam pameran ini.

Menurutnya, karya yang ditampilkan tidak hanya bernilai ekonomi tetapi juga mencerminkan identitas dan potensi daerah.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Satreskrim Polres Kolaka Ungkap Dugaan Curanmor Dalam Hubungan Keluarga

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...