Rektor Dr. Nasrullah: UNPAS Buka 8 Prodi Unggulan, Teknologi Informasi dan Informatika Medis Paling Diminati

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

UNPAS sendiri lahir dari penggabungan Institut Teknologi dan Sains (ITS) dengan Akademi Kebidanan Haji Amirullah Makassar.

Penggabungan ini telah mendapatkan rekomendasi dari LLDIKTI Wilayah IX melalui surat nomor 8930/119/KL.00.00/2023 serta SK Kemendiktisaintek RI nomor 29/A/O/2024. Perguruan tinggi ini bernaung di bawah Yayasan Sitti Aminah Arifin.

Saat ini, UNPAS mengelola delapan program studi, yaitu:

S1 Teknologi Informasi
S1 Bisnis Digital
S1 Manajemen Kewirausahaan
S1 Informatika Medis
S1 Administrasi Kesehatan
S1 Ilmu Gizi
D3 Kebidanan
S1 Ilmu Hukum.

Mengusung visi menjadi institusi pendidikan tinggi yang unggul dan berdaya saing tinggi dalam bidang teknologi dan sains berbasis riset dan inovasi di Kawasan Timur Indonesia pada 2030, UNPAS menyiapkan berbagai misi strategis.

Di antaranya adalah meningkatkan kualitas pendidikan tinggi, memperkuat riset dan publikasi, mengembangkan pengabdian kepada masyarakat, meningkatkan tata kelola perguruan tinggi, serta menjalin kerja sama nasional maupun internasional.***

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Konsisten Perkuat Literasi dan Inklusi Keuangan Syariah, BSI Terima Penghargaan dari OJK

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pedagang Pakaian Bekas di Makassar Galau Usai Larangan Impor, “Kami Hidupnya di Cakar”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kebijakan pemerintah pusat yang kembali memperketat larangan impor pakaian bekas kini menyisakan keresahan di lapisan...

Mentan Banggakan Generasi Combine Harvester Terbaru di Serpong

PEDOMANRAKYAT, TANGERANG – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengungkapkan kebanggaannya terhadap kemajuan teknologi alat mesin pertanian (alsintan)....

Dilaporkan Sejak Desember 2021, Polres Gowa Dinilai Lamban Dalam Menangani Kasus Dugaan Pemalsuan Kwitansi Jual Beli Tanah

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Penanganan kasus dugaan pemalsuan kwitansi jual beli tanah yang dilaporkan oleh Mantasia Daeng Taco sejak...

Kumpul Santai Alumni Smaga 81 Makassar di Pantai Biru, Momen “Santai Sejenak Menuju Reunifikasi”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Alumni Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 3 Makassar Angkatan 1981, yang juga dikenal sebagai Sahabat Smaga...