Program Makan Bergizi Gratis di SD Inpres Panaikang II/1 Makassar Terhenti, Guru dan Orang Tua Harap Segera Dilanjutkan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Ia menegaskan, selama program berjalan di sekolahnya, tidak pernah ada kendala. Sebaliknya, seluruh menu MBG diterima dengan baik dan sangat disukai oleh para siswa namun perlu ada perbaikan menu makanan yang di siapkan kalau bisa bervariatif. Kondisi ini menjadi bukti bahwa program MBG efektif, tepat sasaran, dan berhasil membangun semangat belajar anak-anak melalui dukungan gizi yang memadai.

Lebih dari sekadar makanan, program MBG juga menjadi sarana meringankan kesibukan orang tua di pagi hari. Dengan adanya MBG, orang tua tidak lagi terburu-buru menyiapkan bekal, sehingga anak-anak bisa berangkat sekolah dengan tenang dan penuh energi.

Zubaidah bersama para guru pun berharap besar agar Dapur MBG Panakkukang 02 segera kembali beroperasi. “Semoga program ini bisa segera disalurkan kembali, tidak hanya di sekolah kami tetapi juga di sekolah lainnya. Anak-anak adalah generasi penerus, dan mereka layak mendapatkan asupan gizi terbaik demi masa depan bangsa,” pungkasnya penuh harap. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Safari Memakmurkan Masjid, Personel Polres Pelabuhan Makassar Ajak Warga Jaga Iman dan Lingkungan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Arwan Tjahjadi Resmikan Loka Loka: Ruang Kreatif Baru yang Hidupkan Semangat UMKM Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Gelombang semangat baru untuk mendorong kreativitas dan pemberdayaan UMKM kembali bergema di Makassar. Sabtu (22/11/2025),...

Dukung Mentan Amran, ICMI: Berantas Serakanomics, Mafia Pangan Harus Tamat

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Ikatan Cendekiawan Muslim se-Indonesia (ICMI) menyatakan dukungan penuh terhadap langkah tegas Menteri Pertanian Andi Amran...

HIPPMAS FEST 2025 Dorong Kreativitas Pemuda dan Pertumbuhan UMKM di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Himpunan Pemuda Pelajar Mahasiswa Sinjai (HIPPMAS) ke-59, Dewan Pimpinan Cabang...

Jelang Musywil PKB Sul-Sel Ketua DPC PKB Wajo serukan Aklamasi untuk Azhar Arsyad

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Tidak lama lagi pelaksanaan Musyawarah Wilayah (Muswil) Dewan Pengurus Wilayah Partai Kebangkitan Bangsa (DPW PKB)...