Semarak Manasik Umrah Akbar, 428 Jamaah Bulan Oktober Siap Menuju Baitullah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Dalam perjalanan umrah akbar ini, kami membawa dokter pendamping sebagai tenaga kesehatan, serta pembimbing ibadah dan muthawwif di setiap bus, karna prinsip kami adalah membimbing dengan tulus, melayani dengan hati yang ikhlas,” tambahnya.

Dalam kegiatan tersebut, para jamaah juga mendapatkan tiga materi utama, yaitu, materi tentang akidah oleh KM. H. Muh. As’ad Maruwewang, materi fikih ibadah oleh H. Ismail Marzuki, serya bimbingan manasik umrah oleh KM. H. Usman Pateha.

Acara diawali dengan pembacaan ayat suci Al-Qur’an oleh ustadz Alimuddin Nurdin, dan dipandu oleh MC Rustam,

Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Wajo, KM.H. Muh. Subhan Juddah, yang hadir sekaligus membuka kegiatan, memberikan pesan menyentuh bagi seluruh calon jamaah.

“Berangkat umrah bukan sekadar perjalanan religi, tapi juga perjalanan keikhlasan. Setiap langkah menuju Tanah Suci adalah ujian kesabaran, kebersamaan, dan keikhlasan hati.” tuturnya.

“Kami mengapresiasi PT Darmawan Tour & Travel yang selalu menjaga profesionalisme dan nilai spiritual dalam setiap penyelenggaraan ibadah,” ucapnya.

Ia juga berpesan agar jamaah menjaga niat suci, mematuhi pembimbing, serta menjadikan ibadah umrah sebagai sarana mempererat ukhuwah antarjamaah dari berbagai daerah.

Kegiatan manasik kali ini disebut “Umrah Akbar Oktober 2025” karena melibatkan jamaah dalam jumlah besar dan lintas provinsi. Semangat jamaah yang hadir tampak dari awal hingga akhir acara, mendengarkan setiap materi dengan penuh antusiasme.

Melalui kegiatan ini, PT Darmawan Tour & Travel menunjukkan bahwa pelayanan prima tidak hanya diukur dari fasilitas dan logistik, tetapi juga dari ketulusan dalam membimbing dan menyiapkan jamaah secara spiritual. (Deden)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  SYL Acuhkan Panggilan Pengadilan, Pemohon Sebut Mabes, PT, MA, KPK, DPR RI dan Jokowi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...