Presiden Prabowo Anugerahkan Gelar Pahlawan Nasional kepada 10 Tokoh pada Peringatan Hari Pahlawan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Presiden RI Prabowo Subianto menganugerahkan gelar pahlawan nasional kepada 10 tokoh dalam upacara kenegaraan di Istana Negara, Jakarta, Senin (10/11/2025). Penganugerahan ini bertepatan dengan peringatan Hari Pahlawan Nasional yang jatuh setiap 10 November.

Presiden Prabowo menyerahkan langsung gelar pahlawan nasional tersebut kepada para ahli waris. Dua di antara nama yang dianugerahi gelar pahlawan nasional merupakan mantan presiden Republik Indonesia, Soeharto dan Abdurrahman Wahid (Gus Dur).

Rangkaian acara dimulai dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya, kemudian dilanjutkan pembacaan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 116/TK/Tahun 2025 tentang Penganugerahan Gelar Pahlawan Nasional.

Berikut daftar 10 tokoh yang menerima gelar Pahlawan Nasional 2025:

K.H. Abdurrahman Wahid (Gus Dur) – Tokoh Jawa Timur, bidang perjuangan politik dan pendidikan Islam

Jenderal Besar TNI H. M. Soeharto – Tokoh Jawa Tengah, bidang perjuangan bersenjata dan politik

Marsinah – Tokoh Jawa Timur, bidang perjuangan sosial dan kemanusiaan

Prof. Dr. Mochtar Kusumaatmadja – Tokoh Jawa Barat, bidang perjuangan hukum dan politik

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kebakaran Di Takalala : Uang Masjid Baiturahman sebesar Rp.40 Juta Ikut Terbakar Dan Hilangnya Murai Batu   

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polda Sulsel Bongkar Jaringan Narkoba dan Selamatkan Anak dari Penculikan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan (Polda Sulsel) mengumumkan tiga capaian besar dalam upaya penguatan keamanan wilayah...

Perpustakaan Sumber Ilmu Margomulyo Terus Dorong Literasi Masyarakat Desa

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR  — Perpustakaan Sumber Ilmu yang berlokasi di Desa Margomulyo, Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur,...

Pesta Ultah Anak H. Najmuddin Tuai Sorotan: Hadiah Mobil Mewah Rp25 Miliar Bikin Kagum

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dunia maya mendadak heboh setelah beredar kabar tentang pesta ulang tahun mewah yang digelar oleh...

Wali Kota Makassar Tegaskan Komitmen Perangi Narkoba, Apresiasi Kinerja Polrestabes dan BNN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menegaskan komitmennya untuk menjadikan Kota Makassar sebagai wilayah yang bersih dan aman...