Kasdam menegaskan bahwa latihan merupakan instrumen penting dalam meningkatkan profesionalisme satuan dan menjaga kesiapan operasional Korem 143/Haluoleo menghadapi berbagai tantangan tugas. Ia meminta seluruh komponen yang terlibat untuk memaksimalkan koordinasi, perencanaan, dan pengendalian agar kegiatan berjalan aman, efektif, dan mencapai sasaran yang telah ditetapkan. (*Rz)
Kasdam XIV/Hasanuddin Pastikan Kesiapan Latihan Posko dan Lapangan Korem 143/Haluoleo
Tanggal:
Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

