Dipanggil Soal Dugaan Tak Netral dalam Pemilihan RT/RW, Lurah Antang Bungkam Isu Intervensi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Di Antang sendiri terdapat tujuh RW dan 42 RT. “Ada tiga petahana yang kembali maju sebagai calon ketua RW, yakni RW 01, RW 04, dan RW 06. Untuk RT juga ada beberapa,” jelasnya.

Waris mengimbau warga Antang agar menyikapi pemilihan ini dengan dewasa. “Siapa pun yang terpilih, baik ketua RW maupun RT, mereka tetap bagian dari kita. Mari saling menjaga,” katanya.

Ia menegaskan, Kelurahan Antang adalah wajah Kecamatan Manggala sehingga kelancaran pemilihan RT/RW bergantung pada kekompakan semua pihak.

“Untuk itu, saya mengajak seluruh warga Antang bergandengan tangan demi terciptanya proses demokrasi yang sehat,” tutupnya. (Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Operasi Malam, SatResnarkoba Polres Soppeng Amankan AM Warga Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kadin: Langkah Mentan Amran Tindak Beras Impor Sudah Tepat dan Sesuai Aturan Presiden

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia ikut memberikan penjelasan terkait kebijakan impor beras. Wakil Ketua...

Memasuki Musim Hujan, Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Tingkatkan Kewaspadaan Terhadap Potensi Kecelakaan Lalu Lintas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan yang mulai rutin mengguyur wilayah Kota Makassar, Satlantas Polres Pelabuhan Makassar kembali...

Personel Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Safari Memakmurkan Masjid

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana penuh kehangatan dan kekhidmatan menyelimuti Masjid Nurul Iman Totaka, Jalan Cakalang, saat personel Polres...

Amankan Tahapan Pemilihan Ketua RT, Kapolsek Ujung Tanah Intensifkan Kunjungan ke Kelurahan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolsek Ujung Tanah Kompol I Made Untung Sumantara melakukan rangkaian kunjungan menyeluruh ke seluruh kelurahan...