Pangdam XIV/Hasanuddin: Setiap Prajurit Pilar Kekuatan Satuan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Pangdam juga menyoroti nilai historis Kodam XIV/Hasanuddin sebagai salah satu kodam tertua di Indonesia yang memiliki peran penting dalam sejarah perjuangan bangsa. Ia menegaskan bahwa keteladanan Sultan Hasanuddin harus terus dihidupkan dalam setiap pelaksanaan tugas. “Semangat juang Sultan Hasanuddin, keberanian, ketangguhan, kepemimpinan, dan kecintaan kepada tanah air harus menjadi karakter prajurit Kodam XIV/Hasanuddin,” kata Mayjen TNI Bangun Nawoko.

Selain pembinaan mental dan disiplin, Pangdam menegaskan komitmennya dalam membangun tata kelola organisasi yang berintegritas. Ia memastikan proses rekrutmen prajurit dilaksanakan secara bersih, transparan, dan objektif, serta mendorong peningkatan kesiapan fisik prajurit sebagai bagian dari profesionalisme TNI AD. “Pengabdian terbaik hanya dapat diwujudkan oleh prajurit yang berintegritas, siap fisik, dan berjiwa ksatria,” pungkasnya. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bakal Dibuka, Program S3 Pendidikan Unismuh Jalani Evaluasi Lapangan secara Virtual

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Mentan Andi Amran Sulaiman Bantu Rp1 Miliar untuk Anak Yatim Piatu Melalui Kegiatan IKA Unhas Peduli

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menteri Pertanian Dr Ir H Andi Amran Sulaiman MP yang juga Ketua Umum Pengurus Pusat...

Dari Bangku SD ke Podium Nasional, Aina Fadhillah Ramadhan Raih Emas Pencak Silat

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Aina Fadhillah Ramadhan, siswi UPT SPF SD Negeri Balang Baru 1 Makassar, sukses meraih medali...

Angka Perceraian di Wajo Naik Sepanjang 2025, Capai 1.006 Perkara

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Angka perceraian di Kabupaten Wajo semakin mengkhawatirkan. Sepanjang tahun 2025, tercatat sebanyak 1.006 perkara perceraian,...

Mentan Amran Menolak Dicalonkan lagi, Semua Ketua IKA Unhas Aklamasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menolak dicalonkan kembali sebagai Ketua Umum Pengurus Pusat Ikatan Alumni...