Theo Ajak Warga Jaga Persatuan dan Toleransi Umat Beragama

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKALE – Bupati Tana Toraja, Theofilus Allorerung, didampingi Wakil Bupati Zadrak Tombeg, usai solat Idul Fitri, Senin (02/05/2022) di Mesjid Raya Makale mengatakan, hari ini kita berbahagia setelah saudara kita warga muslim sebulan penuh menunaikan ibadah puasa.

Di hari yang fitri ini saya mengajak kita semua secara bersama-sama membangun daerah Tondok Lepongan Bulan Tana Matarik Allo menuju kehidupan yang lebih baik sesuai visi dan misi Pemerintah Daerah Toraya Mala’bi menuju Tana Toraja Bangkit, Produktif dan Tangguh, Menyongsong Tatanan Kehidupan Baru.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Nurdin Halid Gelar Buka Puasa Bersama di Sinjai

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...