Inilah Kabinet Prof. Basri Moding Menakhodai APTISI Wilayah IX-A Sulawesi 2022-2026.

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR.

Rektor UMI Makassar, Prof. Dr. H. Basri Modding, SE, MSi, Jumat pagi 27 Mei 2022 secara resmi dilantik untuk menakhodai Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta (APTISI) Wilayah IX-A Sulawesi masa bakti periode 2022-2026.

Kabinet APTISI Prof. Basri Modding ini dilantik oleh Ketua Umum APTISI, Dr. Ir. H. Budi Djatmiko, MSi, MEI, di Hotel Claro Makassar.

(foto : humas)

Pada sambutan pelantikan Budi Djatmiko, mengharap agar PTS di Sulsel akan jauh lebih baik lagi pada tahun tahun sebelumnya.

Adapun para pengurus APTISI Wilayah IX-A Sulawesi Periode 2022-2026 sebagai berikut :

(foto : humas)

Pengurus Harian: Ketua: Prof. Dr. H. Basri Modding, SE, MSi; Wakil Ketua I, Prof. Dr. Agus Salim, MSi; Wakil Ketua II: Prof. Dr. Abd Rahman, SH, MH; Wakil Ketua III, Prof. Dr. Eliza Meiyani, MSi; Wakil Ketua IV, Prof. Dr. Hj. A.Niniek F Lantara, MS; Wakil Ketua V, Prof. Dr. H. A Muin Fahmal, SH, MH.

Ketua Bidang Organisasi dan Keanggotaan, Dr. Ir. H. Hanafi Ashad, MT, IPM; Ketua Bidang Kelembagaan, Dr. Masriadi, SSos, MSi; Ketua Bidang Penelitian dan Publikasi Ilmiah, Prof. Dr. Ir. Ratnawati Tahir, MP; Ketua Bidang Kerjasama, Prof. Dr. Ir. H. Muh Hatta Fattah, MSi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Staf Presiden Bidang Pengembangan SDM Berkunjung ke Kabupaten Pinrang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...