Bupati Lutim Hibahkan Tanah Untuk Markas Brimob

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MALILI –

Pemerintah Kabupaten Luwu Timur menghibahkan tanah seluas 30,7 hektare kepada Kapolda Sulsel untuk lahan pembangunan Markas Batalyon Pelopor Satuan Brimob Polda Sulsel.

Berita acara serah terima tanah itu ditandatangani Kapolda Sulsel Irjen Pol Nana Sudjana dan Bupati Luwu Timur Budiman, Senin (13/6/2022) di Malili, Luwu Timur.

Kapolda Sulsel berjanji akan memaksimalkan lahan yang sudah diberikan oleh Pemerintah Kabupaten Luwu Timur demi kepentingan masyarakat, bangsa, dan negara.

“Sosok pemimpin yang baik adalah yang paling banyak memberikan manfaat bagi yang dipimpinnya di era kepemimpinannya,” kata Nana Sudjana.

Dia menambahkan, manfaat pembangunan di tanah itu tentu akan dirasakan masyarakat Bumi Batara Guru, julukan Luwu Timur, di Mahalona, Kecamatan Towuti yang berbatasan dengan Sulawesi Tenggara, Sulawesi Tengah, dan Sulawesi Selatan.

“Bayangkan jika markas gedung sudah dibangun nantinya digunakan oleh Brimob yang merupakan pasukan khusus kepolisian. Untuk menjadi sosok pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat. Menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Menjaga dan menjamin stabilitas keamanan, ekonomi, prestasi politik, budaya, ideologi dan lain-lain,” katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kunjungi Pameran Alutsista, Masyarakat Antusias Belanja di Bazaar Ramadhan Kodam XIV/Hsn dan Apindo Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Safari Memakmurkan Masjid, Kapolres Pelabuhan Makassar Ajak Siswa SMP Negeri 7 Hidupkan Nilai Iman dan Kamtibmas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana penuh kehangatan dan kekhidmatan terasa di Masjid IKA SMP Negeri 7 Makassar, Jl. Cakalang,...

Polres Pelabuhan Makassar Gelar Gerakan Bersih Laut dan Pantai, Wujud Nyata Peduli Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pagi yang cerah di kawasan Pelabuhan Paotere menjadi saksi kepedulian jajaran Polres Pelabuhan Makassar terhadap...

PTPN I Regional 1 Gagalkan Pelaksanaan Konstatering di Areal HGU 113/Sidodadi

PEDOMANRAKYAT, DELI SERDANG - PT Perkebunan Nusantara I Regional 1 (PTPN I Reg. 1) berhasil menggagalkan pelaksanaan konstatering...

Isu Rutan Medan Jadi Sarang Narkoba Ternyata Hoaks, Mantan Warga Binaan dan Aktivis Nasional Angkat Bicara

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Isu yang menuding Rutan Kelas I Medan sebagai sarang peredaran narkoba ternyata terbukti fitnah dan...