Inovasi Pemkab Sinjai di Sektor Pendidikan Mendapat Perhatian Dua Perusahaan Terkenal

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Inovasi yang dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sinjai di sektor pendidikan, mendapat perhatian dari sejumlah pihak, tidak hanya datang dari berbagai daerah namun kali ini datang dari dunia internasional.

Sebut saja PT Microsoft Asia Pasifik, perusahaan internasional yang bergerak dalam pengembangan teknologi komputer bersama Asian Development Bank (ADB).

Kedua perusahaan yang terkenal seantero jagat raya itu mengundang khusus orang nomor satu di Kabupaten Sinjai untuk melakukan pertemuan di Singapura dalam waktu dekat ini.

Hal itu diungkapkan Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Sinjai, A. Jefrianto Asapa yang membenarkan adanya undangan dari PT Microsoft untuk Bupati ASA.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  KFC Mangkir, Pembayaran THR Tidak Sesuai PKB, SPIKERS Layangkan Surat ke Disnaker

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...