Sandiaga Uno Tandatangani Prasasti Pembangunan Resort dan Tempat Wisata Batu Angus 369 di Bitung

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Bitung.

Dalam rangka meningkatkan kunjungan wisata sekaligus mempromosikan keindahan alam dan budaya Minahasa kepada dunia, PT Taka Anugrah Perkasa akan membangun Resort dan Tempat Wisata bernama Batuangus 369 yang berlokasi di dalam kawasan Taman Wisata Alam Batu Angus, Kelurahan Kasawari, Kecamatan Aertembaga, Kota Bitung.

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno ketika menandatangani prasasti pembangunan Resort dan Tempat Wisata Batuangus 369.

Resort dan tempat wisata itu nantinya berada di dalam kawasan Taman Wisata Alam Batu Angus yang dikenal dengan keindahan pantai dan hamparan bebatuan berwarna hitam.

Pembangunan Hotel, Villa, dan Resort Berkonsepkan “Torang Minahasa, Then And Now” dengan nama Batuangus 369 ini memiliki makna tersendiri.

Hal ini di jelaskan oleh Owner PT Taka Anugrah Perkasa, Dewi Y. Wowor, seusai menghadiri penandatangan prasasti pembangunan Batuangus 369 oleh Menteri Parawisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), Sandiaga Uno, Rabu (16/02/2022) lalu.

“Karena dibangun di dalam Kawasan Taman Wisata Alam Batu Angus, jadi Namanya Batuangus 369, untuk angka 369 mempunyai dua arti. Pertama 360 yaitu view yang memiliki makna kemanapun kita memandang kita bisa melihat keindahan Batu Angus, seperti ada perpaduan dengan gunung, hutan, laut, dan bukit, semuanya ada disini,” tutur Ibu Iwid begitu sapaan akrabnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Program Safari Memakmurkan Masjid, Personel Polres Pelabuhan Makassar Shalat Subuh Berjamaah Bersama Warga

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...