Pangdam Mayjen TNI Totok Imam Santoso Pimpin Langsung Upacara Perayaan HUT Ke-77 TNI

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr(Han) memimpin langsung upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Tentara Nasional Indonesia (TNI) yang dipusatkan di Lapangan Karebosi Jl. Ahmad Yani Kota Makassar, Rabu (05/10/2022).

Hari TNI yang jatuh pada tanggal 5 Oktober mengangkat tema “TNI Adalah Kita” yakni TNI harus menyadari bahwa TNI bukan punya TNI, tapi TNI adalah dari rakyat serta TNI selalu membawa konsep kebersamaan rakyat.

“Hari ini 5 Oktober 2022 kita memperingati HUT TNI ke-77 sesuai tema TNI ADALAH KITA, artinya pimpinan menginginkan bahwa keberadaan TNI diminta ataupun tidak diminta semuanya harus dapat membawa dampak positif bagi masyarakat,” tutur Pangdam Mayjen TNI Totok Imam Santoso.

“Untuk upacara HUT TNI yang ke-77 Tahun 2022 Kodam XIV/Hasanuddin beserta Lantamal, Koopsud II, Polda dan Pemerintah Provinsi serta daerah kita mengonsep dan mengemas sedemikian rupa kegiatan upacara yang kekinian, tujuannya agar TNI bisa membaur bersama masyarakat dan selalu memberikan dampak positif.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Berikan Rasa Aman, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Lakukan Pengamanan Vaksin Usia 6-12 Tahun

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...