Sat Samapta Polres Toraja Utara Gagalkan Perkelahian Kelompok di Tagari

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA – Aksi tawuran antar kelompok nyaris terjadi, namun berhasil dilerai oleh pihak kepolisian Sat Samapta Polres Toraja Utara setelah menerima informasi dari masyarakat adanya aksi tawuran antar kelompok yang terjadi di Lapangan Tagari Kecamatan Tallunglipu, Kabupaten Toraja Utara, Selasa (22/11/2022) malam.

Personel Unit Turjawali Sat Samapta Polres Toraja Utara yang dipimpin Kanit Turjawali Bripka Muh. Imran As’ad langsung ke TKP dan sempat melihat langsung aksi tawuran tersebut.

Melihat aksi tersebut terjadi, dengan gerak cepat personel Unit Turjawali langsung membubarkan puluhan pelajar yang terlibat dalam aksi tawuran, dan dalam aksi sedikitnya 15 orang remaja berhasil diamankan beserta dengan 5 unit sepeda motor yang digunakan oleh para pelaku tawuran.

Dari 15 orang pelaku tawuran yang diamankan, personel Unit Turjawali mendapati salah salah seorang pelaku tawuran RR (17) yang menyimpan benda tajam berupa sebilah taji besi di bawah sadel sepeda motor miliknya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polsek Ujung Tanah Tingkatkan Patroli Malam, Wujudkan Kamtibmas Kondusif Pilkada Serentak

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Diduga Mafia BBM Bersubsidi Jenis Solar Masih Merajalela di Belawan

PEDOMANRAKYAT, BELAWAN - Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi jenis solar yang sah, diduga kuat dipasarkan beberapa pekerja SPBU...

Tempat Hiburan Malam Studio 21 Kembali Beroperasi, Ketua DPP KOMPI B Desak Kapolri Perintahkan Polda Sumut Tindak Tegas

PEDOMANRAKYAT, PEMATANGSIANTAR - Polemik seputar tempat hiburan malam Studio 21 kembali mencuat setelah lokasi tersebut kembali beroperasi bebas,...

Dirotasi ke Polres Palopo, Kompol Jhon Paerunan Kabag Ops Polres Palopo bersama AKP Idul Kasubagdalops Bagops

PEDOMANRAKYAT, LUWU RAYA - Kepolisian Resor Luwu, Sulawesi Selatan upacara pelantikan dan serahterima jabatan sejumlah pejabat utama dan...

BAP Kasus Dugaan Penipuan Kepala SMKN 1 Dolok Masihul Resmi Dikirim ke Kejaksaan

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Penanganan kasus dugaan penipuan dan penggelapan yang melibatkan Kepala SMKN 1 Dolok Masihul, Misrayani SPd...