DPK IARMI Gowa Bantu Korban Angin Putting Beliung

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Ketua Dewan Perwakilan Kabupaten  (DPK) Ikatan Alumni Resimen Mahasiswa Indonesia (IARMI) Kabupaten Gowa, Basri Pabottingi, SS bersama beberapa anggotanya telah menyerahkan bantuan kepada enam  Kepala Keluarga yang terdampak bencana angin puting beliung di Desa Jennetallasa, Kabupaten Gowa, pada Jumat 5 Januari 2023 lalu.

Peristiwa bencana yang terjadi pada 4 Januari 2023 tersebut mengakibatkan 50 buah unit rumah rusak terdampak bencana angin puting beliung dan satu buah sekolah yakni SD Jennetallasa Kabupaten Gowa yang berlokasi di kompleks perumahan Berlian Indah.

Dengan musibah yang menimpa warga tersebut, membuat masyarakat setempat berinisiatif untuk saling membantu sesama warga yang terdampak bencana dengan berupaya untuk membuka donasi yang diprakarsai oleh Ketua ORW IV, Basri Pabottingi.

Penyerahan bantuan berupa uang tunai yang merupakan donasi dari masyarakat dan kerabat yang peduli bencana tersebut telah  diserahkan langsung oleh Ketua ORW IV Kompleks Berlian Indah Pallangga, Dusun Jenetallasa,, Desa Jenetallasa, Kecamatan Pallangga, Kabupaten Gowa.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kejari dan Cabjari Makassar Gelar Pemusnahan BB Tindak Pidana Umum

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...