Wakil Ketua DPD Gerindra Sulsel Gelar Milad Ke-42 Tahun, Harap Sulsel Semakin Baik

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Wakil Ketua DPD Gerindra Sulsel H. Najmuddin SE menggelar acara Yaumul Milad yang ke-42 tahun di White House Cafe and Resto, Jl Jenderal Sudirman No.10/14, Kelurahan Sawerigading, Kecamatan Ujung Pandang, Kota Makassar, Minggu (26/02/2023) sekira pukul 19.00 Wita.

Seperti yang telah diketahui White House Cafe and Resto tersebut merupakan milik dari politisi partai berlambang kepala burung Garuda tersebut sekaligus pengusaha NJM yang merupakan akronim dari H. Najmuddin SE.

Dalam sambutannya H. Najmuddin mengungkapkan semoga di Yaumul Miladnya yang ke-42 tahun akan menjadi lebih baik lagi kedepannya bagi dirinya sendiri, terkhusus masyarakat kota Makassar Provinsi Sulawesi Selatan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Awali 2023, Pangdam Ajak Prajurit Lanjutkan Pengabdian Terbaik Kepada Kodam I/BB, Bangsa dan Negara

1 KOMENTAR

  1. Assalamualaikum semoga sukses selalu pak haji Najamuddin Haruna dalam berkarier demi memperjuangkan Sulawesi Selatan serta tulus dan ikhlas berbuat yang terbaik untuk bangsa dan negara republik Indonesia, semoga sehat selalu pak haji amin amin amin ya rabbal alamin.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Raih Keberkahan di Bulan Ramadan, Polwan Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Mengajar Mengaji Bagi Anak-anak di TPA Alif

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka meraih keberkahan di bulan suci Ramadan, Polisi Wanita (Polwan) Polres Pelabuhan Makassar menggelar...

Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar Aktif Pantau Pertumbuhan Bibit Cabai dan Terong yang Disemai di Polibag

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam upaya memperkuat ketahanan pangan di wilayah perkotaan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar aktif memantau pertumbuhan...

Jaga Kamtibmas Selama Ramadan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar di Pulau Barrang Lompo Terus Tingkatkan Patroli

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) selama bulan suci Ramadan 1446 H / 2025 M,...

Majelis Syuhada, Pejuang Subuh Berkeliling ke Masjid-masjid

PEDOMANRAKYAT, PAREPARE - Akhir-akhir ini salah satu komunitas jamaah yang mendapat simpati dan perhatian umat Islam dan masyarakat...