Ini Ungkapan Bupati ASA di Momentum Hari Perempuan Sedunia

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Hari Perempuan Sedunia yang diperingati setiap tanggal 8 Maret, memiliki makna berarti bagi kaum hawa. Sudah saatnya para perempuan termasuk di Kabupaten Sinjai untuk menunjukkan eksistensinya.

Untuk itu, Bupati Sinjai Andi Seto Asapa (ASA) mengajak seluruh perempuan-perempuan agar berkiprah di segala bidang, baik di kancah politik, pemerintahan, usaha maupun agama.

Ia menuturkan, perempuan punya peran yang sama termasuk hak dan kewajiban yang sama. Terlebih di era globalisasi ini tidak ada lagi perbedaan laki-laki dan perempuan dalam hal kecerdasan dan kemampuan mandiri yang dimiliki.

“Selama lima tahun terakhir Pemkab Sinjai telah memberikan ruang bagi perempuan dalam peran serta dan tanggung jawab pada bidang pemerintahan. Seperti jabatan eselon II diduduki oleh 5 orang perempuan, belum lagi di di jabatan eselon III yang hampir merata dengan laki-laki,” jelasnya.

Dari sektor ekonomi kreatif, Pemkab Sinjai juga telah mendorong pengusaha perempuan agar lebih maju.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Cegah Banjir, Pemerintah Kelurahan Jongaya Laksanakan Sabtu Bersih Gotong Royong Kuras Drainase

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

GAN Tegaskan Komitmen Kawal Agenda Prioritas Presiden Prabowo: “Ini Tentang Masa Depan Kesejahteraan Rakyat”

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Ketua Umum DPP Garuda AstaCita Nusantara (GAN), Muhammad Burhanuddin, menegaskan kembali komitmen organisasinya untuk hadir...

Zakat dan Harapan Baru untuk Makassar: FOZ Kumpulkan Para Pemangku Kepentingan di UNM

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di sebuah ruang senat yang hangat di Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNM, Kamis (20/11/2025), berbagai...

Tim PKM UMI Gelar Edukasi Pembuatan Panel Kayu Eg-Plas Sebagai Bahan Bangunan Alternatif di Tamangapa Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Didanai Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat (LPkM) Universitas Muslim Indonesia (UMI), Tim Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM)...

Sentuhan Kepemimpinan: Kasdim 1408/Makassar Bangun Komunikasi dan Disiplin Melalui Kunjungan Rumah Dinas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kodim 1408/Makassar kembali memperlihatkan wajah kepemimpinan yang humanis dan berorientasi pada pembinaan personel melalui kegiatan...