Kepala Desa Jangan Seenaknya Gunakan Dana Desa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

WATANSOPPENG ,PEDOMAN RAKYAT – Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Soppeng Salahuddin SH MH mengenalkan program “Mappakainge “di hadapan segenap Kepala Desa se Kabupaten Soppeng saat melakukan kegiatan sosialisasi jaga desa di aula Kejaksaan Negeri,Selasa 14 Maret 2023 .

Dikatakan, progran Mappakainge berkolaborasi dengan pemerintah daerah membuka ruang penyuluhan hukum yang dipusatkan di aula lantai I Masjid Agung Darussalam Watansoppeng .Silahkan pemerintah desa dan masyarakat memanfaatkan program pelayanan hukum ini dengan gratis. Dikatakan, Kepala Desa sangat rentan melakukan kesalahan apakah disengaja atau akibat ketidaktahuan regulasi yang ada .

Makanya ,Kejaksaan Negeri Soppeng akan memberikan pendampingan agar tidak melanggar hukum serta membuka ruang bagi pemerintah desa melakukan koordinasi atau konsultasi kalau ada hal hal yang tidak diketahui atau meragukan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pejabat Dispora Selayar Mengaku Bernafas Lega Setelah Dugaan Pungli dan Mark-Up Tak Tergubris

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Majelis Syuhada, Pejuang Subuh Berkeliling ke Masjid-masjid

PEDOMANRAKYAT, PAREPARE - Akhir-akhir ini salah satu komunitas jamaah yang mendapat simpati dan perhatian umat Islam dan masyarakat...

Safari Ramadan di Sinjai Utara, Bupati Ajak Warga Jaga Kebersihan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Hari kedua pelaksanaan Safari Ramadan, Bupati Sinjai Dra.Hj. Ratnawati Arif bersama Wakil Bupati Andi Mahyanto...

Kasus Korupsi Dana BUMDes Rp14 Miliar di Takalar Menggantung, Ketua DPD PEMANTIK Indonesia Desak Tindakan Tegas

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR - Kasus dugaan korupsi dana Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan, dengan...

Berbagi Kebahagiaan, PLN Sinjai Buka Puasa Bersama Kaum Dhuafa

PEDOMANRAKYAT, SINJAI - Dalam semangat berbagi di bulan suci, PT PLN (Persero) ULP (Unit Layanan Pelanggan) Sinjai menggelar acara...