Usai Antar Prabowo-Gibran ke KPU, Anton Charliyan Pimpin Deklarasi Sejumlah Relawan Pendukung

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Sejumlah relawan yang tergabung dalam Gerakan Nasional Prabowo-Gibran antara lain, Pekat IB, BM Prawiro 08, Pejuang Milenial 08, dan PPIR, usai mengantar pasangan Prabowo-Gibran mendaftarkan diri ke KPU langsung mendeklarasikan diri dan mendukung penuh Prabowo-Gibran sebagai Capres dan Cawapres RI 2024–2029.

Deklarasi dipimpin langsung Abah DR H Anton Charliyan MPKN, mantan Kapolda Jabar dan Kadiv Humas Polri, didampingi Sekjen Gernas Prabowo Gibran Ir Moch Zaki, Ketum Pekat IB Aga Khan, Sekjen Pekat IB Milano, Ketum BM 08 Prawiro Hencky, Wasekjen Prawiro Andy, Sekjen Pejuang Milenial, PPIR Jabar dan lainnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bakal Dibuka, Program S3 Pendidikan Unismuh Jalani Evaluasi Lapangan secara Virtual

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketum KONI Pusat Lantik Pengurus Pengurus Besar Persatuan Sepak Takraw Indonesia

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR,- Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Marciano Norman melantik Pengurus Besar Persatuan Sepak...

Ruang Guru yang Disambut Senyum dan Prestasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Selasa pagi, 6 Januari 2026, suasana di UPT-SPF SDN Kompleks Sambung Jawa, Makassar, terasa berbeda....

Pimpin Rapat Staf, Camat Tomoni Timur Tekankan Peningkatan Kinerja 2026

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR — Camat Tomoni Timur, Yulius, menegaskan pentingnya peningkatan kinerja aparatur kecamatan pada tahun 2026. Penegasan...

Dari Makassar untuk Sumatra, Elang Timur Indonesia Salurkan Donasi Kemanusiaan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Elang Timur Indonesia menunjukkan kepedulian nyata terhadap korban bencana alam dengan...