Diprediksi Tiga Wajah Baru Anggota DPR RI Dapil I Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR. -Hasil perhitungan suara sementara anggota DPR RI Dapil 1 Sulsel, Jumat 16 Februari 2024 jam 13.31 WITA diprediksi bakal hadir tiga wajah baru di lembaga parlemen pusat di Senayan Jakarta.

Prediksi wajah baru legislator itu adalah, Meity Rahmatia dengan perolehan suara sementara 18.524. Fatmawaty Rusdy (17.733) serta Rusdianto Lallo (16.382).

Seperti dikutip dari laman resmi KPU, suara pemilih yang dihitung dari 10.6320 TPS dari total keseluruhan 823236 TPS pada Dapil 1 Sulsel meliputi Kota Makassar, Gowa, Takalar, Jeneponto, Bantaeng, Bulukumba dan Selayar.

Seperti diketahui kursi legislatif yang diperebutkan di Dapil 1 Sulsel sebanyak 8 kursi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sambut HUT Bhayangkara ke-76, Polres Gowa Gelar Donor Darah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...