PNUP Tuan Rumah Seminar Nasional Bahas Kolaborasi Riset Pertemukan PTV se-Indonesia

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kerjasama antar sektor merupakan jalan pembuka untuk menghilangkan sekat-sekat kelembagaan yang selama ini menjadi penyebab terhambatnya kerjasama untuk mencapai tujuan pembangunan berkelanjutan di Kawasan Timur Indonesia (KTI).

Pemerintah terus mendorong dan mewujudkan pemerataan ekonomi di KTI, sehingga dibutuhkan kolaborasi antar sektor termasuk perguruan tinggi menjadi penentu keberhasilan tersebut.

Salah satu model Pentahelix sebagai obyek atau subyek untuk kolaborasi 5 unsur yakni akademisi, bisnis, komunitas, pemerintah dan publikasi media.

Husain SPd MPd selaku Analisis Kebijakan Madya Bappelitbangda Sulsel membawakan materi yang dipanelkan dengan serta Ketua Forum Direktur Politeknik Negeri Indonesia (FDPNI) Dr Ing Ahmad Taqwa MT.

“Kolaborasi tercermin dari kegiatan riset terapan yang di lakukan dengan model Pentahelix,” ungkap Husain.

“Selain itu, kerjasama antar lembaga kerekayasaan dengan sosial humaniora pada proses penelitian menjadi hal sangat penting,” tutup Ahmad Taqwa Direktur Polsri Palembang ini.

Direktur Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP), Ilyas Mansur dalam sambutannya berharap ada keseriusan dan kerjasama yang kuat antar lembaga dan sektor industri.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kodim 1408/Makassar Gelar Karya Bakti Pembersihan Area Tempat Ibadah di Peringatan Hari Juang Infanteri Tahun 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...