Kapolda Sulsel Kunjungi Dua Bocah Korban Penganiayaan di RS Bhayangkara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kapolda Sulsel Irjen Pol Yudhiawan melakukan kunjungan langsung kepada dua bocah korban penganiayaan di Rumah Sakit (RS) Bhayangkara, Makassar, Senin (10/2/2025). Dalam kunjungan tersebut, Kapolda didampingi oleh Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Restu Wijayanto.

Kedua bocah yang menjadi korban penganiayaan, yakni IS (8) dan SF (9), dalam kondisi yang semakin membaik meski masih dalam perawatan medis intensif. “Kedua anak tersebut dalam kondisi baik. Mereka masih mendapat perawatan dari dokter,” ujar Kapolda Yudhiawan kepada awak media.

Selama proses perawatan, pihak rumah sakit memberikan asupan gizi yang cukup bagi kedua bocah tersebut. “Kami memberikan perhatian khusus, karena anak-anak adalah masa depan bangsa. Selain itu, mereka juga diberikan mainan untuk membantu pemulihan psikologis mereka,” tambah Yudhiawan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Menjelang Pencoblosan Pilkada 2024, Kapolres Maros Ajak Warga Jaga Semangat Persatuan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati Deli Serdang Lakukan Program Berjemur di Galang, Berbagai Bantuan Diserahkan

PEDOMANRAKYAT, DELI SERDANG - Bupati Deliserdang dr. H. Asri Ludin Tambunan bersama Wakil Bupati Lom Lom Suwondo melakukan...

Fokus Tingkatkan Capaian Pendapatan Daerah, Bupati Deli Serdang Asri Ludin ‘Warning’ Bapenda

PEDOMANRAKYAT, LUBUKPAKAM -- Pendapatan daerah merupakan sumber anggaran belanja daerah, terdiri dari pendapatan asli daerah (PAD), dana transfer,...

Ditresnarkoba Polda Sulsel Gerebek Kos di Makassar, Amankan 2 Kg Ganja, 524 Gr Tembakau Sintetis, dan Barang Bukti Lainnya

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Tim Unit 2 Subdit 3 Direktorat Reserse Narkoba Polda Sulsel melakukan penggerebekan di sebuah kos-kosan...

Munafri Arifuddin: Mutasi Jabatan Sesuai Aturan, Bukan Kedekatan Pribadi

PEDOMAN RAKYAT- MAKASSAR. Wali Kota Makassar Sulawesi Selatan, Munafri Arifuddin mulai melakukan perombakan di jajaran kepala dinas. Sebanyak...