Wartawan Pedomanrakyat Silaturahim ke Kapolres Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, Toraja – Kapolres Toraja Utara AKBP Eko Suroso menerima wartawan Pedomanrakyat.co.id di loby Hotel Misiliana Rantepao bersama Wakapolres dengan penuh keakraban bersinergi atau bermitra antara Kepolisian Polres Toraja Utara dengan Jurnalis, mengingat keduanya memiliki hubungan terkait kemitraan dan informasi di lapangan, Minggu 20 Maret 2022.

AKBP Eko Suroso mengatakan bahwa, di era digital serta keterbukaan informasi publik, maka perlu dijalin dan dipererat kerjasama yang baik antara Polisi dan Jurnalis, agar bisa saling bermanfaat untuk keamanan dan kedamaian, kemajuan di Bumi Pongtiku julukan Toraja Utara.

“Kami tulus tanpa tendensi menerima dan menjalin hubungan ini, walaupun wartawan memiliki kode etik dan independen, namun karena sama-sama di lapangan, maka kerjasama itu diperlukan,” sebut Kapolres Toraja Utara.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Shalat Tarwih di Masjid Campagaya, Ini Pesan Kapolsek Tompobulu

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Wujudkan Lingkungan Bebas Rabies di Toraja Utara,132 Hewan Divaksin di Puncak World Rabies Day 2025

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA - Kementerian Pertanian Republik Indonesia melalui Irjen Peternakan bersama Balai Besar Veteriner (BBVet) Maros, bekerja...

ITSBM Selayar Resmi Lepas 56 Peserta KKN ke Pulau Tanah Jampea

PEDOMANRAKYAT, SELAYAR – Sebanyak 56 (lima puluh enam) orang mahasiswa Institut Teknologi Sains dan Bisnis Muhammadiyah (ITSBM) Kabupaten...

Dua Desa di Tomoni Timur Gelar Musyawarah RKPDes 2026

PEDOMANRAKYAT, LUTIM — Dua desa di Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur, yakni Desa Kertoraharjo dan Desa Pattengko,...

TP PKK Tomoni Timur Kembali Raih Juara 1 Lomba Cipta Menu B2SA Luwu Timur

PEDOMANRAKYAT, LUTIM — Tim Penggerak PKK Kecamatan Tomoni Timur kembali menorehkan prestasi gemilang. Untuk keempat kalinya secara berturut-turut,...