Alumni Berprestasi ,Selle KS Dalle Terima Pin Emas dari UMI

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT. SOPPENG – Rektor UMI Makassar Prof.Hambali Thalib SH MH memberikan penghargaan berupa pin emas kepada Wakil Bupati Soppeng Ir Selle KS Dalle sebagai alumni berprestasi pada acara peringatan Milad ke – 71 UMI di Auditorium Al Jibra Kampus II UMI ,Senin 23 Juni 2025 .

Pemberian penghargaan kepada alumni menjadi agenda tahunan UMI sebagai apresiasi kepada alumni yang dinilai berhasil memberikan kontribusi positif bagi bangsa dan negara di berbagai bidang .

Mantan legislator Sulsel tersebut diberikan penghargaan sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi dan kontribusi Ir Selle KS Dalle dalam pembangunan daerah khususnya di Kabupaten Soppeng . Selain itu atas kiprahnya yang inspiratif sebagai alumni UMI yang telah mengharumkan nama almamater di pemerintahan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pastikan Penyaluran BBM Tepat Sasaran, Polres Lakukan Patroli ke Sejumlah SPBU di Toraja Utara

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...