Delegasi Kamboja Kagum dengan Keindahan Wajo, Ikuti Lomba Tafsir di MQK Internasional 2025

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WAJO – Salah satu peserta Musabaqah Qira’atil Kutub (MQK) Internasional 2025, Feut Zulkifli asal Kamboja, mengungkapkan kesan pertamanya setelah tiba di Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan. Ia mengaku merasakan banyak perbedaan dengan negara asalnya, namun tetap merasa senang dan kagum dengan suasana di Wajo.

Feut Zulkifli bersama rombongan delegasi Kamboja tiba di Indonesia pada 29 September 2025, dan melanjutkan perjalanan ke Kabupaten Wajo pada Selasa, 30 September 2025.

Selain Feut Zul, delegasi Kamboja terdiri dari Lamiyah, Fatylah, serta satu official bernama Math Alpy.

“Saya sangat merasakan perbedaan dengan negara asal saya. Banyak hal indah yang saya temui di sini. Saya suka dengan jalan yang berada di atas gunung, sangat menakjubkan. Hanya saja saya perhatikan kita tidak bisa berkendara dengan cepat karena jalannya lebih sempit,” tutur Feut Zulkifli.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Earth Festival 2023 Sulsel Dibuka, Kapoksahli Hadir Wakili Pangdam XIV/Hsn

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kemenag Inisiasi Forum Akademik Internasional Bahas Gaza dan Perdamaian Dunia

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kementerian Agama menginisiasi rangkaian seminar internasional bertema perdamaian dunia di empat Universitas Islam Negeri (UIN)...

Pengamat: Putusan PN Jaksel bahwa Fitnah Tempo Soal Pembungkaman Pers, Tidak Terbukti!

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Pengamat pangan Debi Syahputra menilai Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Nomor 684/Pdt.G/2025/PN Jkt.Sel yang menyatakan...

Gowa 705 Tahun: Kapoksahli Pangdam Tekankan Persatuan dan Semangat Membangun

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Kepala Kelompok Staf Ahli (Kapoksahli) Pangdam XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Musa David Marolop Hasibuan S.I.P., M.A.B.,...

Karateka Kodam XIV/Hasanuddin Sapu Bersih Medali, Raih Juara Umum di Piala Menpora 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Atlet Karate Kodam XIV/Hasanuddin kembali mengukir prestasi gemilang pada Kejuaraan Piala Menpora RI Sulsel Open...