Kasdam XIV/Hasanuddin Pastikan Kesiapan Latihan Posko dan Lapangan Korem 143/Haluoleo

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM., menerima paparan Rencana Garis Besar (RGB) Latihan Posko I dan Latihan Lapangan Korem 143/Haluoleo TA 2025. Kegiatan pemaparan berlangsung di Ruang Bina Yudha (RBY) Makodam XIV/Hasanuddin, Jl. Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Jumat (14/11/2025).

Dalam kesempatan tersebut, Danrindam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Budiawan Basuki memaparkan secara menyeluruh tujuan latihan, skenario, mekanisme pelaksanaan, hingga kesiapan personel dan materiil. Ia menjelaskan bahwa latihan dirancang untuk menguji sistem komando dan pengendalian, memperkuat koordinasi antarunsur, serta meningkatkan keterampilan prajurit dalam menghadapi dinamika operasi di lapangan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kepala BNNK Dewi Tonglo Minta Dilakukan Uji Kembali, untuk mengetahui Kebenaran dari PenyampaianTersangka Narkoba

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Semarak HUT ke-49, KKSS Gelar Nobar Film BadiK

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Perayaan HUT ke-49 Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (KKSS) akan diisi dengan kegiatan nonton bareng (nobar)...

Prestasi Nasional, Kodim Tator Sabet Juara II Binter: Pangdam Hasanuddin Beri Pesan Inspiratif

PEDOMANRAKYAT, BANYUMAS – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan jajaran Kodam XIV/Hasanuddin setelah Kodim 1414/Tana Toraja meraih Juara II Lomba...

Piala Dunia U-17 Qatar Singkirkan Argentina, Meksiko Tantang Portugal di Perempat Final

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Meksiko berhasil menyingkirkan Argentina dari babak 16 besar Piala Dunia U-17 di Qatar, melalui drama...

Hadiri Persidangan XII SMGT Klasis Kalaena, Camat Tomoni Timur Tekankan Gereja Ramah Anak

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR — Camat Tomoni Timur, Yulius, menghadiri Persidangan XII Sekolah Minggu Gereja Toraja (SMGT) Klasis Kalaena...