Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar, sebagai ikhtiar berkelanjutan membentuk karakter personel yang berintegritas, humanis, dan profesional.

Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Wakapolres Pelabuhan Makassar Kompol Hardjoko ini diikuti oleh para Pejabat Utama (PJU), perwira, serta brigadir. Binrohtal kali ini menghadirkan ceramah agama dan tuntunan syariah tentang tata cara penyelenggaraan jenazah Islam, sebuah materi yang sarat nilai kemanusiaan dan kepedulian sosial.

Ceramah disampaikan oleh Aiptu Ikbal PS, Kanitbinpolmas Satbinmas, yang memaparkan secara sistematis mulai dari persiapan, tata cara memandikan, mengafani, menshalatkan, hingga pemakaman jenazah sesuai tuntunan syariat Islam. Penyampaian yang lugas dan aplikatif membuat materi mudah dipahami serta relevan dengan peran anggota Polri di tengah masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Enumerator Pemetaan Talenta Meluncur Ke Sekolah SMA Sederajat di Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...