Bupati Bersama Forkopimda Soppeng Antar AKBP Roni Mustofa ke Pinrang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

WATANSOPPENG .Pedoman Rakyat.co.id—Bupati Soppeng H A Kaswadi Razak SE bersama Forkopimda serta segenap Kepala SKPD dan rombongan mengantar AKBP Moh Roni Mustofa S,Ik M,IK mantan Kapolres Soppeng yang mendapat tugas baru Kapolres Pinrang,.

Bupati Soppeng H A Kaswadi Razak bersama Bupati Pinrang H A Irwan Hamid tertawa lepas penuh keakraban saat mengantar AKBP Moh Roni Mustofa mantan Kapolres Soppeng yang mendapat tugas baru sebagai Kapolres Pinrang,Ahad 13 Pebruari 22.

Jabatan Roni Mustofa diganti AKBP Santiaji Kartasasmita S,Ik yang sebelumnya bertugas sebagai KaSubdit Waster DitpamObvit Polda Bali. Moh Roni Mustofa mengakui apa yang dilakukan Bupati Soppeng bersama rombongan merupakan surprise yang luar biasa baginya .

”Saya disampaikan Pak Bupati bahwa akan mengantar ke Pinrang ,saya kira hanya beberapa orang ternyata banyak sekali dan sangat luar biasa,” ungkapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  PNUP Hadirkan Trainer PLTS Berbasis IoT di SMK Soppeng

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...