Kepala Perwakilan BPK-RI Provinsi Sulsel Bersama Jajarannya Berkunjung ke Sinjai

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Sinjai.

Kepala Perwakilan Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK-RI) Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel), Paula Henry Simatupang bersama jajarannya berkunjung ke Kabupaten Sinjai.

Rombongan dari BPK-RI Sulsel ini diterima langsung oleh Bupati Sinjai, Andi Seto Asapa (ASA) di Gedung Pertemuan Sinjai, Jalan Persatuan Raya, Kecamatan Sinjai Utara, Kamis (17/02/2022) pagi.

Dalam sambutannya, Bupati ASA menyampaikan ucapan selamat datang kepada rombongan BPK-RI Sulsel yang kunjungan kerja (kunker) di Bumi Panrita Kitta.

“Ini merupakan kunjungan pertama bapak Kepala Perwakilan BPK-RI Sulsel di Kabupaten Sinjai sebagai dukungan terhadap komitmen Pemerintah Kabupaten Sinjai, untuk mewujudkan pengelolaan keuangan daerah yang efisien, efektif, ekonomis, transparan, akuntabel, dan auditabel,” katanya.

Kunker tersebut dikatakan ASA, dirangkaikan dengan supervisi pelaksanaan pemeriksaan interim terhadap laporan keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Sinjai untuk tahun anggaran 2021.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wakili Pangdam XIV/Hsn, Pamen Ahli Bidang Sosbud Poksahli Hadiri Pelepasan Ekspor Komoditas Sulsel ke Pasar Global

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

BEM UI Tolak Aksi Unjuk Rasa Anarkis, Attan Sayyid: Mahasiswa Tidak Boleh Keluar dari Koridor Konstitusi dan Nilai-nilai Kemanusiaan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Indonesia (BEM UI), Atan Zayyid Sulthan Rahman, menyatakan sikap tegasnya...

Wujud Rasa Syukur, Dirut PD Parkir Makassar Gelar Syukuran, Dihadiri Wali Kota Munafri Arifuddin

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana penuh kebahagiaan menyelimuti kediaman Direktur Utama PD Parkir Makassar, H. Saharuddin Said, SE, saat...

Pemberdayaan Kelompok Tani Melalui Optimalisasi Pekarangan Rumah Produktif dengan Usaha Tani Bawang Merah Ramah Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tim dosen dari Fakultas Pertanian Universitas Hasanuddin (Unhas) melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat kepada Kelompok Tani...

Ciptakan Kota Medan Aman, Elemen Masyarakat Apresiasi Kinerja Kapolrestabes Medan

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Masyarakat berharap Polrestabes Medan menjadi ujung tombak dalam memutus mata rantai kejahatan rayap besi, rayap...