Kasad Ingatkan Para Dansat Harus Perhatikan Kesejahteraan Prajurit

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman, SE, MM mengingatkan para Komandan Satuan (Dansat) agar selalu memperhatikan kesejahteraan prajurit.

Hal tersebut dikatakan Kasad, saat memberikan pengarahan kepada segenap pejabat dan bKomandan Satuan Jajaran Kodam III/Siliwangi (Slw) yang digelar di Lapangan Kodam III/Slw, Jumat (25/02/2022).

Kedatangan Kasad yang didampingi Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana Ny. Rahma Dudung Abdurachman di Kodam III/Slw, disambut Pangdam III/Slw Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo beserta para pejabat Kodam III/Slw.

“Saya ingatkan para Dansat agar memperhatikan kesejahteraan para prajurit dan selalu mengayomi serta berani mengambil keputusan secara cepat dan tepat,” ujar Kasad.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pangkoarmada I Pimpin Latihan Siaga Tempur Laut Guna Tegakkan Kedaulatan NKRI di Laut Natuna Utara

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...