BNNK Tana Toraja Tangkap Terduga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika di Randan Batu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TANA TORAJA – BNNK Tana Toraja mengamankan terduga pelaku penyalagunaan narkotika di Randan Batu, Lembang Tallung Penanian, Kecamatan Sanggalangi, Toraja Utara.

Kepala BNNK Tana Toroja, AKBP Natalia Dewi Tonglo, Senin (07/03/2022) kemarin menjelaskan, proses penangkapan dilakukan setelah mendapatkan informasi dari masyarakat langsung melakukan penyelidikan beberapa hari, dan berhasil mengamankan terduga pelaku RV membawa 1 sachet plastik bening berisi serbuk kristal narkotika jenis sabu dengan berat bruto 1,47 gram tanggal 28 Februari 2022 lalu.

Kata Dewi Tonglo, barang bukti diamankan dari RV berupa 1 handphone merk OPPO berwarna biru tua, dan 1 unit kendaraan roda dua merek Yamaha Jupiter berwarna hitam.

Dijelaskan Dewi Tonglo, hasil pengembangan BNKK Tana Toraja, RV tidak bekerja sendiri sehingga tim pemberantas juga berhasil mengamankan teman terduga pelaku yang ikut terlibat mengonsumsi, yakni RH, NS, RB, dan W.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Theo : Waspadai Omicron Masuk Tana Toraja

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketum Wilianto Tanta Lantik Pengurus PSMTI Banten Periode 2024-2028, Disaksikan Gubernur Banten

PEDOMAN RAKYAT - BANTEN. Gubernur Provinsi Banten, Andra Soni menghadiri pelantikan Pengurus Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI)...

Pemda Dorong Pengembangan Kawasan Transmigrasi Awan Rantekarua di Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.--Pemerintah Daerah Toraja Utara terus berupaya mendorong pengembangan di kawasan transmigrasi Kecamatan Awan Rante Karua. Seperti baru-baru...

Ini Arahan Sekda Sinjai pada Upacara HKN

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Pemerintah Kabupaten Sinjai menggelar Upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Kesadaran Nasional (HKN), di Halaman Kantor...

Rapat Zoom DLHK Dinilai Tak Berpihak Warga, Polisi Diminta Usut Dugaan Pelanggaran Izin Tambang Tikala

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Rapat daring yang digelar Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Sulawesi Selatan pada 15 April...