Pertemuan Bersama Komisioner KIP Sulsel, Danny Akui Keterbukaan Informasi Publik Jadi Perhatian Serius Pemkot Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Keterbukaan Informasi Publik menjadi perhatian serius Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar. Hal tersebut diakui dan diutarakan Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto saat melakukan pertemuan bersama Komisioner Komisi Informasi Publik (KIP) Provinsi Sulawesi Selatan di kediaman pribadinya Jalan Amirullah, Makassar, Selasa, (08/03/2022).

Dalam pertemuan ini Danny didampingi Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Makassar Mahyuddin, Kepala Bidang Informasi dan Komunikasi Publik Ade Ismar Gobel, Pejabat Seksi Penyiaran dan Kemitraan Media Andriany Saleng, dan Analis Berita Sukmawati Sukardi.

Danny sapaan akrab Walikota Makassar itu, menyambut baik pertemuan ini. Sambil berdiskusi santai, Danny Pomanto menjelaskan kinerja Pejabat Pengelola Informasi Publik (PPID) yang ada di Pemerintah Kota Makassar.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Program Makan Bergizi Gratis, Pahala Tak Terputus : Polres Pelabuhan Makassar Bangun Generasi Emas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tetapkan Status DPO Terhadap 3 Pelaku Penganiayaan, Praktisi Hukum Hendrik Pakpahan, SH Apresiasi Kinerja Kepolisian

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Praktisi hukum, Hendrik Pakpahan, SH memberikan tanggapan resmi terkait penetapan status Daftar Pencarian Orang (DPO)...

Keluarga Tandu Jenasah 6 Km, TP PKK Toraja Utara Berikan Bantuan di Rindingallo

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.-Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Toraja Utara serahkan bantuan peduli kasih kepada keluarga...

Sosialisasi SPMB Sekaligus Menikmati Alam Gunung Nona

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Ada suasana berbeda ketika Tim Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) dari SMA Negeri 2 Enrekang...

Pengabdian Seorang Murid, Cerita dari Perbatasan Enrekang-Pinrang

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Ada sesuatu yang hangat dan inspiratif dalam perjalanan Tim SPMB dari SMA Negeri 2 Enrekang...