Antara Rohana Dan Hasanah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Oleh : H Hasaruddin, Guru Besar UIN Alauddin Makassar

Konon, salah seorang yang memiliki harta melimpah menunaikan ibadah umrah dengan menyertakan dua orang isterinya Rohana dan Hasanah. Biasanya, sebelum pelaksanaan ibadah umrah para jamaah diberi bimbingan teknis dan tata cara umrah yang benar. Hanya saja, orang jaya ini enggan mengikuti manasik dan berasumsi bahwasanya dirinya akan mampu melaksanakan ibadah dengan baik dan benar.

Ketika sudah berada di Masjidil Haram, sang orang kaya tersebut agak kebinggungan saat melakukan thawaf. Syukurnya, salah seorang jamaah mengajari agar saat melakukan thawaf hendaknya membaca doa “Rabbanaa Atinaa fi al dunya hasanah wa fi al aahiroti hasanah”.

Sayangnya, kalimat terakhir tidak sempat membacanya yakni wa qinaaa adzaaba al nar. Baginya, yang penting ada yang dibaca dan menunjukkan bahwasanya dirinya bisa melakukan ibadah dengan baik.

Dengan percaya diri, orang kaya tersebut melakukan thawaf sambil membaca doa yang baru saja diajarkan dengan menggandeng kedua istrinya, Rohana dan Hasanah. Setelah tiga putaran, sang istri, Hasanah, merasa bahagia dan sang suami sanggat mencintainya. Sementara Rohana, istri yang lain, merasa dirinya sudah tidak dicintai lagi oleh sang suami, karena namanya tidak pernah disebut.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bidang Ekraf Takalar Laksanakan Pelatihan Kriya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Disdik Sulsel Bekali Operator Cabang Dinas Lewat Bimtek BOSP 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pelaksana Tugas Sekretaris Dinas Pendidikan Sulawesi Selatan, Mustakim, membuka kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Bantuan Operasional...

Presiden Prabowo Beri Hormat kepada Mentan Amran dan Petani: Swasembada Pangan Tercepat dalam Sejarah Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG — Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menyampaikan penghormatan dan apresiasi setinggi-tingginya kepada Menteri Pertanian (Mentan) Andi...

UPT Pariwisata Lutra Gelar Rakor Perdana, Optimalkan Pelayanan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Unit Pelaksana Teknis Pengelolaan Objek Wisata Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (UPT Pariwisata) Kabupaten...

Kondisi Bencana Cukup Parah, Bupati Halut Piet Hein Babua Tetapkan Status Tanggap Darurat Bencana

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Setelah turun langsung ke beberapa titik di lokasi bencana alam seperti Kao Barat dan...