Petani Luwu Utara Panen Raya Di Lahan Yang 17 Tahun Tidak Produktif

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MASAMBA –

Berkat motivasi dan bimbingan penyuluh pertanian bersama Sekolah Lapang Penerapan Inovasi Teknologi (SL-PIT) Pertanian sejumlah lahan yang tidak produktif sekira 17 tahun di Luwu Utara, menjadi produktif kembali.

Areal persawahan di Dusun Salubomban, Desa Pincara, Kecamatan Masamba, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan itu menjadi produktif lagi setelah dikelola menggunakan rakitan teknologi.

Bahkan, petani bisa meningkatkan produktivitas lahan tersebut menjadi delapan ton per hektare. Lahan yang tak digarap selama tujuh belas tahun itu menjadi produktif lagi, setelah petani dengan berbagai menerapkan rakitan teknologi dari Sekolah Lapang yang diadakan PPL secara swadaya.

“Alhamdulillah, dari ubinan hasil panen 5 kg atau delapan ton per hektar,” kata Penyuluh Pertanian Dinas Pertanian Luwu Utara, Muhammad Ilham kepada media ini via whatsapp, Sabtu (2/4/2022).

Fungsional Dinas Pertanian Luwu Utara, Rustam, yang hadir di areal panen raya itu mengapresiasi PPL dalam membangkitkan animo petani mengolah kembali sawahnya yang sebelumnya tidak produktif.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Lolos Verifikasi, 104 Pendaftar Tandatangani Pakta Integritas Penerimaan Anggota Polri 2023 di Toraja Utara

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...